Marquez Tercepat, Honda Kuasai Free Practice I MotoGP Catalunya

Repsol Honda berjaya di sesi latihan bebas pertama MotoGP Catalunya. Marc Marquez tampil sebagai pebalap tercepat diikuti rekan setimnya, Dani Pedrosa.

Jumat, 26 Juni 2015

Scoopy Melejit, Tapi Beat dan Vario Masih Jadi Andalan

KOMERINGSELATAN.BLOGSPOT.COM - Penurunan penjualan otomotif sepanjang 2015 rupanya tak hanya dialami jenis mobil. Penjualan sepeda motor pun ikut jeblok.Berdasarkan data Asosiasi Industri Sepeda Motor Indonesia (AISI), penjualan 'kuda besi' di Tanah Air pada periode Januari-Mei 2015, hanya tercatat 2.599.448 unit. Atau melemah 24,7 persen dibandingkan dengan penjualan pada periode yang sama tahun lalu, yakni sebesar 3.451.377 unit.Penurunan penjualan...

Kamis, 25 Juni 2015

Kepergok, Ini Tampilan Yamaha MT-07 Tracer

KOMERINGSELATAN.BLOGSPOT.COM - Yamaha sepertinya akan segera memamerkan motor terbarunya MT-07 Tracer atau versi touring. Motor ini telah kepergok tengah diuji coba di sebuah jalan raya di Kota Milan, Italia. Seperti MT-09 Tracer yang diambil dari MT-09 'telanjang', MT-07 Tracer juga diambil dari MT-07 naked. MT-07 Tracer dilengkapi dengan half-fairing dan setang kemudi yang ditinggikan guna kenyamanan berkendara jarak jauh.  Dilansir...

Rabu, 24 Juni 2015

Kalau Ninja RR Tidak Lolos Euro3, Kawasaki Menyerah

KOMERINGSELATAN.BLOGSPOT.COM - Kawasaki Ninja RR atau Ninja Series 2 tak pernah menjadi raja jalanan di Indonesia. Tapi dengan rencana pemerintah yang memaksa produsen untuk menjadikan setiap motor memiliki standar emisi Euro3, motor ini pasti terkena dampaknya.Karena diprediksi Kawasaki bakal kesulitan untuk Ninja RR (2 tak) untuk bisa masuk dalam standar Euro3."Kita lagi daftarkan Ninja RR (untuk dapat Euri3)," tegas Deputy Department Head...

MotoGP Ceko 2015 Diragukan Bisa Digelar, Penjualan Tiket Dihentikan

KOMERINGSELATAN.BLOGSPOT.COM - Gelaran MotoGP Republik Ceko 2015 terancam. Pihak penyelenggara telah mengumumkan untuk menangguhkan penjualan tiket balapan yang dijadwalkan akan berlangsung pada 16 Agustus itu."Sesegera mungkin, Automotodrom Brno menangguhkan penjualan tiket untuk Grand Prix Republik Ceko 2015, dikarenakan kurangnya dana untuk menggelar acara tersebut," bunyi pernyataan dalam situs resmi sirkuit Brno."Keputusan akhir pada...

Senin, 22 Juni 2015

Kata Lorenzo, Rossi, dan Pedrosa soal Stoner yang Akan Balik ke Lintasan Balap Motor

KOMERINGSELATAN.BLOGSPOT.COM - Bulan depan Casey Stoner akan kembali melaju di lintasan balap dengan memacu kendaraaan roda dua. Jorge Lorenzo, Valentino Rossi, dan Dani Pedrosa, tiga mantan rival Stoner di MotoGP, bicara mengenai dirinya dan momen comeback yang sudah di depan mata tersebut.Stoner, juara dunia MotoGP 2007 dan 2011, mundur dari balapan MotoGP pada akhir musim 2012. Sejak itu mantan rider Ducati tersebut tetap dekat dengan tim...

Jalan Panjang Pebalap Indonesia Menuju MotoGP

KOMERINGSELATAN.BLOGSPOT.COM - Sukses besar yang diraih Spanyol di seri Grand Prix bukan hanya semata soal pembinaan. Negara tersebut memiliki sistem yang sudah tertata dengan sangat baik untuk melahirkan rider-rider oke. Di Indonesia pola tersebut tengah coba diaplikasikan.Spanyol mencetak sejarah besar di seri Grand Prix, saat tahun 2010 lalu tiga pebalapnya jadi juara di tiga kelas berbeda: Moto3, Moto2 dan MotoGP. Setelah itu rider-rider...

F1 Kini Membosankan, Orang Lebih Suka Nonton MotoGP atau Messi dan Ronaldo'

KOMERINGSELATAN.BLOGSPOT.COM - Mantan pebalap F1 Mark Webber menilai bahwa olahraga yang dulu pernah ia geluti itu kini bukan cuma kurang disukai lagi oleh penggemarnya melainkan juga sudah menjadi kurang mengasyikkan buat para pebalapnya sendiri. F1 pun kalah pamor dari MotoGP atau sepakbola.Dalam sebuah wawancara menjelang GP Austria pada akhir pekan, pria Australia berumur 38 tahun yang berkecimpung di arena 'Jet Darat' pada periode 2002–2013...

Jumat, 19 Juni 2015

Ada Apa Saja di Speedometer All New Byson FI

KOMERINGSELATAN.BLOGSPOT.COM - Banyak yang bertanya2 via inbox tentang perubahan apa saja yang terjadi di speedometer byson fi dibandingkan dengan versi lama, kali ini coba saya ulas secara singkat perubahan yang terjadi. Speedometer All New Byson FI sudah full digital dengan desain kotak minimalis ini memang bentuknya sekilas tidak ada perbedaan dengan byson fi di india. Perubahan yang mencolok adanya fitur ECO Indikator, lampu ECO...

Penampakan New Satria fu Mulai Hari Ini Distribusi ke Dealer di Jabodetabek

KOMERINGSELATAN.BLOGSPOT.COM - Sudah gamblang tuch kelihatan banget satria fu nggak pakai undercowl siap di kirim ke dealer2… di share oleh bro Nino Saito di grup suzuki tampak truk distribusi akan mengirim ke dealer2 infonya di daerah jakarta dan tangerang. ...

Byson Injeksi Power Turun Tapi Lebih Kencang Dari Byson Karburator

KOMERINGSELATAN.BLOGSPOT.COM - Yamaha resmi merilis All New Byson fi, dengan tiga pilihan warna black fighter, red combat dan silver bolt. Secara desain menggunakan filosofi diamond cutting edge. Berlian ini bisa dilihat di desain lampu utama multireflektor, tangki, shroud hingga jok. “Produk ini sudah ditunggu-tunggu konsumen. Kita sebut All New Byson. Sudah FI desainnya diubah total dengan sudut yang tajam dan berotot,”...

Kamis, 18 Juni 2015

Diteriaki Fans Rossi di Catalunya, Lorenzo Santai

KOMERINGSELATAN.BLOGSPOT.COM - Pebalap Movistar Yamaha MotoGP, Jorge Lorenzo memilih bersikap santai menghadapi teriakan-teriakan para penggemar sang tandem, Valentino Rossi saat ia menaiki tangga podium MotoGP Catalunya, Spanyol pada hari Minggu (14/6). Lorenzo yang start dari posisi ketiga, sukses memimpin jalannya balap hingga finis. Ia pun sukses meraih kemenangan beruntun di empat seri terakhir. Sementara itu, Rossi yang start dari posisi...

Rabu, 17 Juni 2015

Sudah Jelas Inilah New Honda Sonic 150cc, Harga Mepet Satria FU

KOMERINGSELATAN.BLOGSPOT.COM -Honda sonic kepergok sedang syuting iklan…! ech ini mah bukan kepergok memang difoto saat iklan, hehehe….piiiiiiiis…!. Kalau sudah urusan iklan berarti tidak lama lagi brojol nich, siapin saja sertifikat tanah atau jual pabrik honda buat nebus Honda sonic 150 fi. Bukan hanya bebek goreng yang lagi syuting iklan tapi sportnya alias CB150R yang wajah baru juga sedang syuting iklan, sayang motornya dikerudungin...

Lebih Pintar, Speedometer New Vixion Advance Bisa Tampilkan Kode Kerusakan Motor

KOMERINGSELATAN.BLOGSPOT.COM - Speedometer New Vixion Advance (NVA) memang sekilas hanya berbeda tampilan garis angka RPM meter saja dibandingkan NVL tapi sebenarnya ada satu perbedaan yang sangat fungsional buat owner NVA. Jika selama ini untuk motor injeksi yamaha jika ada kerusakan yang berhubungan dengan kelistrikan terutama bagian injeksi maka lampu MIL akan berkedip dengan jumlah kedipan yang berbeda untuk menentukan kode kerusakan tapi...

Ketahuilah Masa Kadaluarsa Ban Kendaraan Anda

KOMERINGSELATAN.BLOGSPOT.COM - Kendaraan merupakan serangkaian system, yang saling mendukung antara komponen satu dengan komponen lainnya. Maka jika ada pertanyaan “komponen apa yang paling penting pada kendaraan?”, hampir bisa dipastikan jika jawabannya begitu susah. Karena setiap komponen akan berpengaruh pada komponen lain. Dengan begitu, maka semua bagian menjadi penting, termasuk ban. Ban menjadi sangat penting, terutama mengenai kaitannya...

Tes MotoGP Catalunya 2015: Yamaha M1 Pakai Sasis Baru, Ini Bedanya

KOMERINGSELATAN.BLOGSPOT.COM - Tes Resmi MotoGP Catalunya 2015 dimulai hari ini dengan kondisi hujan lebat pada pukul 11:30 waktu Barcelona, Spanyol. Dalam tes kali ini Yamaha membawa komponen anyar buat prototipe M1 yakni sasis. Menurut insinyur Yamaha Jepang, sasis baru ini dirancang untuk menyempurnakan kemampuan YZR-M1 saat menikung. Bisa dilihat sendiri kan pada foto diatas? Nah itu bedanya sasis lama dengan sasis baru M1. Sasis anyar...

New Yamaha FZ-07 dan FZ-09 Segera Mengaspal (Kembaran MT-07 dan MT-09)

KOMERINGSELATAN.BLOGSPOT.COM - Yamaha telah siap luncurkan dua motor anyar, FZ-07 dan FZ-09. Keduanya hadir tanpa fairing alias naked, dan akan muncul di dealer Yamaha di Amerika Serikat pada bulan September mendatang. Sebagaimana dilansir The Ride Advice pada hari Kamis (11/6), tak ada revisi dalam hal spesifikasi yang diterima oleh Yamaha FZ-07 dan FZ-09 versi 2016. Satu-satunya perubahan yang dapat dilihat oleh mata adalah warnanya, yang...

Intip Aksesoris Resmi Yamaha MT-25 plus Harganya

KOMERINGSELATAN.BLOGSPOT.COM - Punya motor baru? Tentunya aksesoris juga harus baru dong, setidaknya begitulah pemikiran sebagian bikers. Khususnya jika motor yang dimaksud adalah Yamaha MT-25. Nah, untuk itu Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) telah menyediakan sederetan aksesoris bagi para bikers yang ingin mendandani motornya. Sebagai sebuah motor sport tanpa fairing, Yamaha MT-25 dinilai cocok untuk aktivitas touring....

Honda CBR250RR 2-Silinder Harga 60 Juta Diluncurkan Tahun Depan

KOMERINGSELATAN.BLOGSPOT.COM - Sebuah printilan informasi kembali terkuak soal menyoal Honda CBR250RR 2-Silinder setelah melakukan pertapaan selama tujuh hari tujuh malam di ujung selatan pulau Jawa, tepatnya di penginapan wisma wanita. hahaha… Setelah dilakukan pencocokan dengan data di lapangan, akhirnya terbukti gamblang sudah informasinya, seperti tembang Jawa Gamblang Suling yang diciptakan oleh Ki Nartosabdo. Printilan-printilan infonya...

Tahan Celenganmu, Honda Sonic 150cc Bakal Meluncur Bulan Depan!!

KOMERINGSELATAN.BLOGSPOT.COM - Setelah munculnya banyak desas desus, info hangat soal artis AA sampai hebohnya berita beras plastik (padahal gula pasir aman dikonsumsi), akhirnya Honda Sonic 150cc dipastikan siap meluncur bulan depan. Momen lebaran nampaknya akan dimanfaatkan betul oleh AHM. Yoi lebaran kan identik dengan sesuatu yang baru, seperti baju baru, motor baru, sampai istri baru… ehhhh. Yang jelas begitulah kabar yang dihembuskan...

Selasa, 16 Juni 2015

Disinyalir NMAX Non ABS, Inden Online Mulai 22 Juni 2015. Ayooo serbu….!

KOMERINGSELATAN.BLOGSPOT.COM - Baca status yamaha indonesia di facebook jadi ada sedikit teka-teki nich bro… Nmax edisi murah… ckckck… wah bisa jadi ini NMAX Non ABS dong… Jika memang inden online tersebut adalah NMAX non ABS berarti tidak lama dech, dari informasi yang ada di situs inden online itu sudah tertera pengiriman bulan juli 2015 artinya bulan depan pas puasa atau setelah lebaran…wech…bisa lebaran pakai motor baru nich…asik… Bisa...

Melihat Spesifikasi Byson FI Sebelum Dirilis

KOMERINGSELATAN.BLOGSPOT.COM - Yup… spesifikasi mesin antara FZ-S vs FZ-S FI tetap sama berpendingin udara SOHC dan memakai dua klep. Kubikasi turun dari 153cc menjadi 149cc tentunya diameter Bore pasti berubah jika dulu 58mm sekarang 57,3mm tapipanjang langkah tetap sama 57,9mm namun kompresi tetap sama 9,5:1. Sayang power turun 1ps dari versi lama menjadi 13,1ps@8.000rpm meski sudah injeksi dan menganut teknologi baru Blue Core yang berguna...

Selebrasi Lorenzo Ala The Hummer Boy, Cekidot Videonya

KOMERINGSELATAN.BLOGSPOT.COM - Lorenzo, 4 kali kemenangan berturut dari seri sirkuit jerez, Le Mans, Mugello dan baru saja catalunya. It’s the hummer boy… Selebrasi ala lorenzo memang ada2 saja dan biasanya masih berhubungan dengan nancepin bendera ala astronot, masih ingat ketika lorenzo menang di sirkuit jerez 2015 dia tidak jadi nyebur ke kolam dengan alasan sayang nyawa sendiri padahal sebelumnya dia sudah dua kali nyebur di danau setelah...

Motogp Catalunya 2015 : Yamaha sapu podium 1-2….Marquez dlosor !

KOMERINGSELATAN.BLOGSPOT.COM - Emboh mzbro….asline kecewa tenan. Berharap terjadi pertempuran sengit antara pembalap Honda vs Yamaha….kita malah disodori aksi turing. Ngacir sejak start…..Lorenzo akhirnya memenangkan race Catalunya…disusul Rossi kedua. Praktis Yamaha sapu podium 1-2 diCatalunya…!!… Itulah balapan. Ketika seorang Marquez kudu menghindari tabrakan saat berusaha menyalip Lorenzo diawal start tikungan pertama….doi terpaksa menelan...

Kamis Minggu Ini, Yamaha Akan Rilis Byson fi ?

KOMERINGSELATAN.BLOGSPOT.COM -Dapat undangan buka bersama di jimbaran resto ancol dan ada press release serta tes ride produk baru dari yamaha. hmhmhmhmhm… kira2 motor apalagi nich yang mau dirilis ? mungkinkah byson fi ? tapi kok tes ridenya malam2 ya… apakah karena bulan puasa biar feel-nya dapat karena perut sudah terisi, hehehehe… Yang sebelumnya sudah terendus bocoran penampakan tersisa byson saja kecuali motor matic gambot X-MAX, tapi...

Marquez Mungkin Lanjutkan Musim dengan Sasis 2014

KOMERINGSELATAN.BLOGSPOT.COM - Marc Marquez membuka peluang untuk melanjutkan musimn MotoGP 2015 ini dengan memakai sasis tahun lalu. Hasil ujicoba yang dianggap memuaskan jadi pertimbangan sang juara dunia.RC213V sudah dirasakan bermasalah oleh Marquez sejak awal musim ini. Satu hal yang jadi kendala besar adalah saat tunggangannya itu dibawa melaju masuk ke tikungan. Hal mana sudah membuat sang juara dunia sudah tiga kali terjatuh di Argentina,...

Jumat, 12 Juni 2015

Marquez Tercepat, Honda Kuasai Free Practice I MotoGP Catalunya

KOMERINGSELATAN.BLOGSPOT.COM - Repsol Honda berjaya di sesi latihan bebas pertama MotoGP Catalunya. Marc Marquez tampil sebagai pebalap tercepat diikuti rekan setimnya, Dani Pedrosa.Pada sesi latihan yang dihelat di sirkuit Catalunya, Jumat (12/6/2015), Marquez mengendarai motor RCV-25 yang sudah mendapat tambahan beberapa parts baru untuk mendongrak performa tim yang menurun di tiga balapan terahir.Modifikasi itu kemudian berbuah positif...